BAYI TERKENA AIR PANAS MENDAPAT BANTUAN SOSIAL DARI LKS TAMBORA


Pekat Dompu. Media Dinamika Global. Id. Lembaga Kesejahteraan Sosial Tambora (LKST) memberikan sumbangan kepada Muhammad Kholil yang terkena air panas. LKS Tambora Menyalurkan Bantuan Sosial Kepada Bayi Terkena Air Panas tumpahan sisa air rebusan mie yang di masak Kakaknya. Akibatnya Bayi kecil mungil itu langsung di larikan ke Rumah Sakit Umum Kabupaten Dompu.06/01/2021


Muhammad Khoiril yang baru menginjak Umur 1 tahun 8 bulan, Alamat Dusun Bukit Bunga RT 02 Desa Doropeti Kec. Pekat Kab. Dompu dan saat ini masih di rawat di RSU Kabupaten Dompu dan berharap Do'a serta Uluran Tangan dari para Dermawan, Donature, dan Hamba Allah lainnya. Agar Bayi tersebut memperoleh biaya untuk berobat. 


Kronologi nya tertumpah air panas sisa rebusan Mie kakaknya katanya, ketika kakaknya mematikan gas adiknya menghampiri air panas tersebut langsung tersiram, bagian luka paling sakit di bagian muka, dada dan lengan.


Bantuan dari berbagai Donatur diberikan kepada Kholil langsung di RSU Kabupaten Dompu, guna untuk menambah biaya pengobatanya.


Waspada bagi orang tua yang memiliki anak agar hal serupa tidak terjadi, tentu ini menjdi pelajaran bagi orang tua untuk lebih berhati-hati.


Saat ini sangat membutuhkan uluran tanggan dari kita semua, bagi yang berkenan mau memberikan sedikit rejekinya silahkan hubungi

HP. +62 823-3954-5250 (Ahmad Baezan) Sumber ; LKS Tambora. (MDG 026).

Load disqus comments

0 comments