KELURAHAN PANE MENYALURKAN BARANG SARPRAS.


Kelurahan Pane.Media Dibamika Global. Id. Kepala Kelurahan Pane Kecamatan Rasane Barat Kota Bima menyalurkan beberapa Barang Sarana dan Prasarana yang cukup untuk kebutuhan Pembangunan dan Kebutuhan Sosial Masyarakat lainnya. Selasa , 2 / 02 /2021


Pemerintah Kelurahan Pane menyalurkan barang-barang pemberdayaan kepada penerima mafaat lewat Program Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan dan Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan Tahun Anggaran 2020. 


Adapun yang diserahkan antara lain Kursi 50 Buah per RW, Sound Sistem/ Warless per RW, Kereta Sorong ( Argo ) Per RT, Gerobak Sampah, Bak Sampah, Tempat Pemandian Jenazah, mesin semprot, perlengkapan gotong royong, mesin potong rumput serta gergaji mesin, HT dan Seragam untuk TSBK.


Dengan adanya bantuan tersebut menurut Kepala Kelurahan Pane Khairul Amar, SE mengatakan bahwa Bantuan ini tentunya pasti sangat bermanfaat bagi yang membutuhkannya, sebab saat ini Sarana dan Prasarana tersebut di butuhkan boleh kita semuanya. 


Untuk itu,Kelurahan Pane, LPM,Karang Taruna,Gemini Kelurahan,Pane,RW,RT,dan TSBK Pane menyampaikan Terima kasih yang tak ternilai harganya kepada Pemerintah Kelurahan Ule yang telah mengadakan Barang tersebut sehingga apapun bentuk nya oleh Masyarakat dapat di manfaatkan semaksimal mungkin. 



Salah satu Masyarakat yang menerima Perwakilan dari itu menyebutkan bahwa apa pun yang di berikan oleh Pemerintah tentunya untuk kesejahteraan Masyarakatnya dan apapun egiatan dari Masyarakatnya juga wajib di akomodasi dan berikan oleh Pemerintah sehingga apapun Program nya InsyaAllah berjalan lancar sesuai dengan harapan kita bersama. (MDG 020).

Load disqus comments

0 comments